Horst Köhler
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
Urutan | Presiden Jerman |
---|---|
Presiden dari | 1 Juli 2004 – |
Pendahulu | Johannes Rau |
Pengganti | |
Tanggal lahir | 22 Februari 1943 Skierbieszów, Polandia |
Partai politik | CDU |
Suami/istri | Eva Köhler |
Horst Köhler ( dengarkan, lahir 22 Februari 1943) adalah Presiden Jerman saat ini. Köhler terpilih melalui pemilihan presiden Jerman 2004 yang dilakukan oleh Bundesversammlung (Federal Assembly) pada 23 Mei 2004 dan dilantik pada 1 Juli 2004. Sebelum terpilih, Köhler distinguished karier dalam politik dan pelayanan publik serta tampil sebagai managing director Dana Moneter Internasional (IMF: International Monetary Fund) pada periode 1 Mei 2000 hingga 4 Maret 2004
Köhler yang lahir di Skierbieszów, Polandia) adalah seorang politikus Jerman dari partai CDU.
[sunting] Pranala luar
- Official page of the German President
- Biographical information (from the IMF)
- Horst Köhler's speech in Berlin upon his election as president (MP3) text
Pendahulu: Johannes Rau |
Presiden Jerman 2004 |
Pengganti: Masih Menjabat |