Anthony Šerić
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
Anthony Šerić [ˈʃɛːritɕ] (lahir 15 Januari, 1979), nama pendeknya Ante Šerić, adalah pemain tengah tim nasional sepak bola Kroasia yang berdarah Kroasia dan Australia dan bertinggi badan 181 cm serta bermain di Yunani untuk Panathinaikos.
Artikel mengenai olahragawan ini adalah sebuah tulisan rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia mengembangkannya. |