Rangkasbitung
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
- Untuk kegunaan lain dari Rangkasbitung, lihat Rangkasbitung (disambiguasi).
Rangkasbitung adalah sebuah kota di provinsi Banten, Indonesia. Kota ini adalah ibu kota Kabupaten Lebak.
Pada 2005, Rangkasbitung mempunyai penduduk sebesar 126.900 jiwa.
Artikel mengenai geografi Indonesia ini adalah sebuah tulisan rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia mengembangkannya. |