Kota Tinggi
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
Kota Tinggi ialah kota kecil yang terletak sekitar 42 kilometer timur laut Johor Bahru, pada jalan ke Mersing di Malaysia. Kota ini sendiri kurang menarik, namun air terjun di Lumbong, terletak 15 kilometer barat laut kota merupakan tujuan wisata terkenal.
Air terjun itu setinggi 36 meter, dan terletak di kaki ketinggian 634 Gunung Muntahap. Sungai mengalir melalui rangkaian tempat yang dangkal yang bagus untuk berenang. Keindahan alam tempat ini telah agak rusak oleh pengembangan rusak dengan pertamanan buatan.
[sunting] Pranala Luar
Artikel mengenai geografi ini adalah sebuah tulisan rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia mengembangkannya. |
Templat:Johor