BP
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
Jenis | Publik (NYSE: BP) |
---|---|
Didirikan | 1908 (as the Anglo-Persian Oil Company) 1954 (as The British Petroleum Company) |
Letak | London, Kerajaan Bersatu |
Tokoh penting | William Knox D'Arcy (membiayai eksplorasi awal) Donald Alexander Smith (chairman pendiri) John Browne (CEO sekarang) |
Industri | Minyak dan gas |
Produk | BP petroleum and derived products BP service stations minyak motor Castrol stasiun gas ARCO am/pm toko convenience Aral service stations |
Pendapatan | $285 milyar ASD (2004) |
Situs web | www.bp.com |
BP (dulunya "British Petroleum") NYSE: BP adalah sebuah perusahaan petroleum bermarkas di London, dan salah satu 4 besar perusahaan minyak di seluruh dunia (bersama dengan Shell, ExxonMobil, dan Total).
Pada Desember 1998, BP bergabung dengan American Oil Company (Amoco), membentuk "BP Amoco". Namun, langkah ini dipandang umum sebagai sebuah pembelian Amoco oleh BP, hanya saja digambarkan secara resmi sebagai sebuah penggabungan karena alasan legal. Dan setelah setahun beroperasi bersama, mereka menggabungkan banyak operasi dan nama "Amoco" dilepas dari nama perusahaan. Divisi BP Solar telah menjadi pemimpin dalam produksi panel surya.
BP juga merupakan partner pemimpin dalam jalur pipa Baku-Tbilisi-Ceyhan yang kontroversial.