A.H.J. Lovink
Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.
Antonius Hermanus Johannes (Tony) Lovink (Den Haag, 12 Juli 1902 - Ottawa (Kanada), 27 Maret 1995), adalah penguasa terakhir Belanda di Hindia-Belanda. Tetapi pangkat adalah Komisaris Tinggi (Hoge Commissaris).
Ia menggantikan L.J.M. Beel sebagai wakil pemerintah Belanda di Hindia-Belanda (Hoge Vertegenwoordiger van de Kroon in Nederlands-Indiƫ). Lovink menjabat dari bulan Mei 1949 sampai tanggal 27 Desember 1949, hari diakuinya kedaulatan Indonesia oleh Belanda.
[sunting] Lihat Pula:
Artikel mengenai biografi tokoh ini adalah sebuah tulisan rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia mengembangkannya. |