Privacy Policy Cookie Policy Terms and Conditions Gakuen Alice - Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia

Gakuen Alice

Dari Wikipedia Indonesia, ensiklopedia bebas berbahasa Indonesia.

Artikel ini perlu dirapikan agar memenuhi standar Wikipedia
Merapikan artikel bisa berupa membagi artikel ke dalam paragraf atau wikifisasi artikel.
Setelah dirapikan, Anda boleh menghapus pesan ini.

Alice Academy

Alice Academy atau Gakuen Alice adalah karya Higuchi Tachibana. Ceritanya adalah tentang seorang anak perempuan bernama Mikan, yang di tinggal saha - batnya, Hotaru, yang pindah sekolah ke Tokyo.


Demi mengejar Hotaru yang pindah sekolah, Mikan meninggalkan kakeknya di rumah sendirian. Sesampainya di Tokyo, dia mencari sekolah tempat Hotaru berada, yaitu sekolah Alice Academy. Tanpa tahu seluk beluknya, dia nekat untuk masuk ke sekolah berkumpulnya para pemilik kemampuan khusus(alice). Namun,di tengah jalan, dia sempat percaya pa-da dua orang laki – laki yang sebenarnya hanya ingin mengambil uang pembayaran sekolah. Lalu Mikan di tolong oleh seorang lelaki yang ternyata adalah guru Alice Academy, awalnya, Mikan sempat menyebutnya waria, karena wajah Narumi(guru)Sangat cantik. Dengan mengguna  kan alice-nya yaitu feromon, yang berfungsi untuk mengatur pikiran lawan hanya dengan berbicara atau menyentuhnya, dia menyuruh Mikan untuk pulang, tapi tak mempan, lalu Narumi merasakan ada sesuatu yang istimewa dari Mikan, diapun memasukkan Mikan ke Alice Academy. Namun, sayang sekali, tujuannya adalah bertemu Hotaru, tetapi, Hotaru meng-anggapnya seperti sesuatu yang tak pernah ada, di kelas, semua teman – temannya membencinya dan berusaha membuat Mikan untuk keluar dari sekolah, yang masih simpati kepadanya hanyalah Iincho, ketua kelas.Tetapi, meskipun Hotaru tidak peduli padanya, meskipun teman – teman nya rese’ dia, dengan motto nya ‘aku tidak akan kalah’, ‘aku tidak akan patah semangat’ dia terus maju pantang mundur untuk mengatasi kesulitan kesulitan itu. Bagaimana kah akhirnya? Silahkan beli komiknya, di terbitkan oleh PT. Elex Media Komputindo dan tontonlah animasinya di Animax, indovision no. 44


Tokoh Mikan Sakura

Tipe alice: Nullification (penetral alice) meskipun Mikan ini Bodoh bin Ceroboh, Mikan cukup bermental baja dan berkemauan kuat. suka ikut campur masalah orang lain, dan akhirnya menyeretnya ke dalam masalah. Tapi karena sifat itu pula, mereka yang awalnya tidak menerima Mikan lambat laun mulai menerimanya. Tipe alicenya adalah peng-non-aktifkan alice orang lain, karena kelebihannya ini, dia mendapatkan pengawasan khusus dari akademi tanpa sepengetahuannya. Munkinkah Mikan memiliki hubungan dengan Ano Hito (orang itu,perkataan Narumi dengan Misaki vol.3)? ataukah mungkin Ana Hito adalah ibunya?




Hotaru Imai

Tipe alice: Innovation (menciptakan barang) Meskipun Hotaru, diam, cuek, dan dingin, tapi ia tak se-dingin dan se-cuek itu. Diam – diam dia memperhatikan teman – temannya dan memahami mereka(terutama Mikan),dan dia mempunyai kakak bernama Subaru. Sejak umur lima tahun kakaknya telah dikirim ke akademi, karena orang tua mereka awalnya tidak tahu bagaimana keadaan di akademi. Tapi begitu tahu bahwa mereka tidak boleh berkoneksi, pada saat Hotaru terlihat mempunyai alice, mereka berpindah pindah menghindari para orang suruhan pemerintah untuk mengambil anak anak yang memiliki alice.Hotaru memang tak bisa mengungkapkan rasa sayangnya kepada orang lain, termasuk Mikan.Sayang, kakaknya tak punya perasaan apapun terhadap keluarganya.



Natsume Hyuuga

Tipe alice: Fire (pengendali api) Cowok yang benar – benar malang nasibnya, dia adalah korban ke-egoisan orang dewasa. Dia juga bertanggung jawab atas terbakarnya suatu kota. Kemungkinan kota itu terbakar akibat alice milik Natsume, Natsume memiliki adik cewek, namanya Aoi, malang nasibnya, dia buta dan lupa ingatan karena kebakaran itu. Natsume sama seperti Hotaru, tak bisa mengungkapkan rasa sayangnya. Dia yang awalnya menantang Mikan, mulai menaruh hati padanya, tepatnya setelah Mikan menyelamatkannya pada kasus penculikkan. Dia menunjukkan perhatiannya pada Mikan dengan mengolok – oloknya, bahkan ia punya panggilan kesayangan untuk Mikan, yaitu ‘Baka’ atau ‘Bodoh’^^; perhatian itu akhirnya berkembang menjadi suka, terbukti atas kecemburuannya terhadap Tsubasa dan Ruka. Natsume memiliki dua sahabat, yaitu Ruka dan… (masih dirahasiakan)


Luca (Ruka) Nogi

Tipe alice: Animal pheromone (mengatur pikiran hewan) Ruka adalah Satu – satunya orang yang berteman dengan Natsume dan mengerti Natsume.Dia adalah teman sejak kecil Natsume. Belakangan ini, Ruka terlihat sering terlibat dengan geng ‘Mikan’. Dia bersikukuh untuk tidak tersenyum bahagia bila sahabatnya, Natsume belum bahagia.tapi, sayang kekukuhannya ini sering buyar bila sedang bersama hewan – hewan karena kecintaannya kepada hewan (begitupun sebaliknya)sering membuatnya bahagia tiada tara^^; . Ruka tampak jelas menyukai Mikan, tetapi saat ia tahu kalau Natsume dan Mikan saling suka, pada saat dansa festival akademi, mereka saling suruh menyuruh untuk berdansa dengan Mikan,tapi Ruka sempat berdansa sebentar dengan Mikan, sementara itu Natsume berada di balik hutan. Pada saat itulah Natsume untuk pertama kalinya mamanggil Mikan dengan namanya “Mikan” dan ternyata pada akhirnya Hotaru menang sebagai wajah baru, dan memilih untuk berdansa dengan Mikan.



Yuu Tobita (Iincho)

Tipe alice: Illusion (ilusi) Dia adalah orang pertama yang bersikap baik, ramah, dan lembut kepada Mikan di sekolah. Entahlah, apakah dia menaruh hati pada Mikan atau tidak, tidak di ketahui, tetapi kemungkinan ia menaruh hati pada Mikan, sebab ia selalu merah wajahnya apabila bersama Mikan.meskipun tampangnya polos dan tampak lemah, tapi ilusinya tak bisa di remehkan, sebab ia sukses membuat guru killer seperti Jinno, freak out^^;.


Sumire Shoda

Tipe alice: Animal transformation (indra gabungan anjing dan kucing) Ketua fansclub Natsume dan Ruka. Awalnya, ia ingin menjatuhkan Mikan, tapi sejak kekompakkan mereka saat penculikkan Natsume, mereka menjadi akrab, meskipun Sumire sering mencemburui, tapi ia tidak ingin menjatuhkan Mikan lagi.



Yome Kokoro

Tipe alice: Mind Reading (membaca pikiran) Teman Mikan, kadang membuat kekonyolan yang lucu, seperti saat nomor 4 dimana ia mengungkapkan kejujuran,saat membaca pikiran, setelah selesai dia mengulangnya kembali dengan suara yang keras. Tidak jahat, hanya saja suka iseng.





Anna dan Nonoko

Tipe alice: Cooking (memasak) Tipe alice: Chemistry (percobaan dengan kimia berbahaya) Teman sekelas yang baik,ke duanya sama – sama menyukai Misaki. Nonoko adalah orang pertama yang menyapa kedatangan Mikan di kelas setelah Iincho. Yoichi Hijiri

Tipe alice: Spirit controller (meng-ngontrol roh jahat) Teman Natsume, mungkinkah yo-chan ini yang di sebut sahabat Natsume yang dirahasiakan di atas? Dia berumur 3 tahun, tetapi sudah masuk ke kelas Dangerous power ability. Dia tidak begitu menyukai Mikan. Anak yang sangat dekat dengan Natsume. Kalau ada waktu,dia selalu menyempatkan pergi ke Natsume.


Tsubasa Andou

Tipe alice: Shadow manipulation (pengatur bayangan) Kakak kelas yang sangat baik, di kelas pilihan, Mikan mendapat sambutan yang hangat dari seluruh penghuni kelas Special ability yang di anggap orang orang ‘kelas murid aneh’. Karena sedikitnya anggotanya, akhirnya menimbulkan rasa keluarga yang besar. Sejak itulah, Mikan serasa mempunyai kakak dan Tsubasa menganggap Mikan adiknya. Mikan yang kesal dengan uring – uringan konyol Natsume,dating dan selalu manja dengan Tsubasa, ini tentu saja membuat Natsume cemburu dan menantang Tsubasa dalam RPG (Role Playing Game) di festival sekolah. Tapi karena kesalah pahaman, justru Mikanlah yang menjadi budak Natsume^^;.



Mitsuki Harada

Tipe alice: Doppelanganger (memperbanyak diri) Sama seperti Tsubasa, Mitsuki menyayangi Mikan layaknya seorang adik. Mitsuki suka jahil dengan Tubasa, tapi mereka kompak, dan sering terlihat selalu bersama, bahkan ada yang mengatakan mereka suami istri.Bila dalam kesulitan, cukup satu Mitsuki (lalu di ‘copy’) untuk melawan penjahat.


Narumi

Tipe alice: Pheromone (mengatur pikiran) Guru ini sebenarnya baik dan perhatian tapi kadang suka bertingkah konyol. Kalau sudah begitu, hancurlah image simpatik Narumi-sensei meski ia tampak tak keberatan terlihat aneh di depan para murid. Alice Pheromone memungkinkan Narumi-sensei membuat orang lain menuruti kehendaknya. Posisinya di Alice Academy adalah guru bahasa Jepang. Ia juga satu-satunya guru yang berani memberi kesempatan pada murid untuk melakukan kontak dengan dunia luar, karena menurutnya, terlalu mengekang mereka adalah suatu kesalahan meski itu dilakukan demi kebaikan murid-murid sendiri. . Mikan memanggil Narumi "ayah" sebab Mikan kangen pada kakeknya, tapi Narumi terlalu muda untuk menjadi seorang "kakek", oleh karena itu Narumi meminta Mikan memanggilnya "ayah" sebagai gantinya. Kemudian di dalam manga, diketahui bahwa Narumi memiliki perasaan yang tak tersampaikan pada ibu Mikan dan juga terbukti bahwa ia bukan ayah Mikan.(berbeda sumber) Dari beberapa adegan samar, muncul spekulasi kalau Narumi-sensei adalah ayah kandung Mikan.



Misaki

Tipe alice: Plants (mengatur tanaman) Statusnya adalah guru Biologi. Guru pengajar sains ini hobinya berkebun. Orangnya baik, tapi jangan sampai mengutak-atik koleksinya dalam Green House atau rumah kaca, karena ia akan menghajar siapa pun yang mengganggu tetumbuhan di sana dengan pedang kayu, seperti yang dilakukannya pada Narumi-sensei. Untuk mencegah murid-muridnya mencontek, ia biasa memakai kaktus pendeteksi kecurangan, yang ternyata juga bisa mentertawai murid yang salah menjawab soal ^^



Persona

Tipe alice: Dissolving (pelarut objek) Persona adalah guru paling misterius, bahkan maksud keberadaannya di Alice Academy pun masih tanda tanya. Ia suka diam-diam mengamati murid tertentu, khususnya Natsume yang disebut sebagai faforitnya. Menjadi faforit Persona tampaknya bukan sesuatu yang baik karena ia kerap memerintah Natsume melakukan hal berbahaya tanpa peduli keselamatan bocah itu. Persona adalah satu-satunya orang yang dipatuhi (atau ditakuti?) Natsume.Dan Kelihatannya ia adalah sumber masalah Natsume.



Jinno

Tipe alice: Lightning (listrik) Tiap sekolah pasti punya guru killer, tak terkecuali Alice Academy yang punya Jinno-sensei. Guru pengajar matematika ini tak pernah lepas dari tampang galak dan dijuluki manusia paling dingin se-Alice Academy. Tapi siapa sangka ia ketakutan setengah mati sampai freak-out saat berada dalam rumah hantu kreasi murid ^^; Selain suka menghukum, ia juga menerapkan penggolongan berdasarkan kelebihan para murid. Murid pandai atau yang dianggap punya kontribusi, akan mendapat lencana bintang. Makin banyak bintang, makin tinggi kedudukan seorang murid, dan ia pun akan mendapat perlakuan istimewa dari sekolah. Sial bagi Mikan. Jinno-sensei memutuskannya menjadi 'Murid Tanpa Bintang' yang membuat Mikan mendapat fasilitas terburuk dan menjadi semacam pembantu rumah tangga. Tapi setelah mengetahui keberanian Mikan menghadapi penculik, ia akhirnya mau memberi 1 bintang.




Noda

Tipe alice: Time traveling (perjalanan waktu) Guru yang satu ini matanya gak pernah buka deh. Guru ramah ini sering menghilang berhari-hari dan muncul tiba-tiba, karena Alice-nya termasuk jenis yang tak bisa dikendalikan. Alice 'time travel' bisa bekerja kapan saja tanpa ada petunjuk, ke masa apa pemiliknya akan dibawa. Jadi jangan heran kalau Noda-sensei tiba-tiba menanyakan umur orang yang dikenalnya karena ia harus memastikan sedang berada di jaman yang benar atau tidak. Noda-sensei adalah pembimbing para murid berkemampuan khusus. Ia juga yang membuat Mikan mampu memaksimalkan dan mengendalikan Alice-nya lebih baik.



Serina Yamada

Tipe alice: Sight (melihat melalui bola kristal) Guru yang misterius. Guru misterius di sekolah. Hampir selalu dilihat dengan bola kristalnya. Alice "sight"-nya membuatnya mampu melihat peristiwa yang terjadi di manapun pada waktu sekarang. Ia terlihat sering bersama Narumi



Reo Mouri

Tipe alice: Voice pheromone (pengatur suara) Penyanyi terkenal ini adalah alumni Alice Academy sekaligus mantan adik kelas Narumi-sensei. Karena suatu hal, ia membenci almamaternya dan menyayangkan keputusan Narumi-sensei menjadi guru akademi. Reo adalah pimpinan penjahat yang menculik Natsume. Walaupun licik dan tak segan memakai kekerasan, tampaknya ada alasan bagus di balik tindakannya. Ia juga tampak mengetahui rahasia Alice netralisasi, bahkan sempat berkata kalau wajah dan Alice Mikan mengingatkannya pada seseorang yang kemungkinan adalah ibu kandung Mikan. Piyo

Anak ayam super besar yang bermutasi dalam pengawasan siswa tingkat dasar B


Kakek

Kakek Mikan yang tidak kalah konyolnya dengan sang cucu ini, mengasuh Mikan sejak bayi. Sepeninggal Mikan, semangat dan kegilaan kakek tak berkurang, meski sebenarnya ia mengkhawatirkan cucu-nya itu. Ia heran kenapa tak pernah ada kabar dari Mikan, tanpa tahu kalau sang cucu sudah menulis setumpuk surat yang tak pernah sampai padanya.


Mr. Bear

Teddy bear yang tidak bisa berbicara dengan jiwa pecinta kebebasan. Walaupun penampilan luarnya lucu, ia sangat pemarah dan hasilnya ia seringkali memberikan pukulannya yang sangat cepat dan kuat pada orang tak dikenal yang mendekatinya. Hanya mendengarkan Sono Kaname, penciptanya dan teman Kaname, Tsubasa Andou

(maaf tentang Sono Kaname tak bisa Di Detailkan karena sumber berbahasa inggris) Sono Kaname: alice:menghidupkan boneka yang di buatnya. Tsubasa adalah sahabatnya

Sono and Mr. Bear





"Never judge a book by it's cover"

Mikan yang tampak tak bisa diandalkan, ternyata punya alice yang patut diwaspadai. Natsume yang dingin dan kasar ternyata sangat setia kawan. Siapa sangka Hotaru yang tampak antisosial ternyata memahami lingkungannya lebih baik dari siapa pun. Murid-murid kelas kemampuan khusus terkenal sebagai sekumpulan anak aneh sampai kita dibuat sadar bahwa mereka adalah sekelompok murid yang selalu bersikap menyenangkan dan tak suka merendahkan orang lain. Seluruh murid Alice Academy dari luar memang tampak seperti anak-anak biasa. Tak ada yang mengira kalau mereka adalah sumber daya yang kontribusinya diharapkan banyak pihak. Alice Academy sendiri yang banyak menampilkan hal-hal menakjubkan, juga menyimpan sisi gelap yang tak bisa diterima beberapa orang, seperti Natsume dan Reo.

THIS WEB:

aa - ab - af - ak - als - am - an - ang - ar - arc - as - ast - av - ay - az - ba - bar - bat_smg - be - bg - bh - bi - bm - bn - bo - bpy - br - bs - bug - bxr - ca - cbk_zam - cdo - ce - ceb - ch - cho - chr - chy - closed_zh_tw - co - cr - cs - csb - cu - cv - cy - da - de - diq - dv - dz - ee - el - eml - en - eo - es - et - eu - fa - ff - fi - fiu_vro - fj - fo - fr - frp - fur - fy - ga - gd - gl - glk - gn - got - gu - gv - ha - haw - he - hi - ho - hr - hsb - ht - hu - hy - hz - ia - id - ie - ig - ii - ik - ilo - io - is - it - iu - ja - jbo - jv - ka - kg - ki - kj - kk - kl - km - kn - ko - kr - ks - ksh - ku - kv - kw - ky - la - lad - lb - lbe - lg - li - lij - lmo - ln - lo - lt - lv - map_bms - mg - mh - mi - mk - ml - mn - mo - mr - ms - mt - mus - my - mzn - na - nah - nap - nds - nds_nl - ne - new - ng - nl - nn - no - nov - nrm - nv - ny - oc - om - or - os - pa - pag - pam - pap - pdc - pi - pih - pl - pms - ps - pt - qu - rm - rmy - rn - ro - roa_rup - roa_tara - ru - ru_sib - rw - sa - sc - scn - sco - sd - se - searchcom - sg - sh - si - simple - sk - sl - sm - sn - so - sq - sr - ss - st - su - sv - sw - ta - te - test - tet - tg - th - ti - tk - tl - tlh - tn - to - tokipona - tpi - tr - ts - tt - tum - tw - ty - udm - ug - uk - ur - uz - ve - vec - vi - vls - vo - wa - war - wo - wuu - xal - xh - yi - yo - za - zea - zh - zh_classical - zh_min_nan - zh_yue - zu

Static Wikipedia 2008 (no images)

aa - ab - af - ak - als - am - an - ang - ar - arc - as - ast - av - ay - az - ba - bar - bat_smg - bcl - be - be_x_old - bg - bh - bi - bm - bn - bo - bpy - br - bs - bug - bxr - ca - cbk_zam - cdo - ce - ceb - ch - cho - chr - chy - co - cr - crh - cs - csb - cu - cv - cy - da - de - diq - dsb - dv - dz - ee - el - eml - en - eo - es - et - eu - ext - fa - ff - fi - fiu_vro - fj - fo - fr - frp - fur - fy - ga - gan - gd - gl - glk - gn - got - gu - gv - ha - hak - haw - he - hi - hif - ho - hr - hsb - ht - hu - hy - hz - ia - id - ie - ig - ii - ik - ilo - io - is - it - iu - ja - jbo - jv - ka - kaa - kab - kg - ki - kj - kk - kl - km - kn - ko - kr - ks - ksh - ku - kv - kw - ky - la - lad - lb - lbe - lg - li - lij - lmo - ln - lo - lt - lv - map_bms - mdf - mg - mh - mi - mk - ml - mn - mo - mr - mt - mus - my - myv - mzn - na - nah - nap - nds - nds_nl - ne - new - ng - nl - nn - no - nov - nrm - nv - ny - oc - om - or - os - pa - pag - pam - pap - pdc - pi - pih - pl - pms - ps - pt - qu - quality - rm - rmy - rn - ro - roa_rup - roa_tara - ru - rw - sa - sah - sc - scn - sco - sd - se - sg - sh - si - simple - sk - sl - sm - sn - so - sr - srn - ss - st - stq - su - sv - sw - szl - ta - te - tet - tg - th - ti - tk - tl - tlh - tn - to - tpi - tr - ts - tt - tum - tw - ty - udm - ug - uk - ur - uz - ve - vec - vi - vls - vo - wa - war - wo - wuu - xal - xh - yi - yo - za - zea - zh - zh_classical - zh_min_nan - zh_yue - zu -

Static Wikipedia 2007:

aa - ab - af - ak - als - am - an - ang - ar - arc - as - ast - av - ay - az - ba - bar - bat_smg - be - bg - bh - bi - bm - bn - bo - bpy - br - bs - bug - bxr - ca - cbk_zam - cdo - ce - ceb - ch - cho - chr - chy - closed_zh_tw - co - cr - cs - csb - cu - cv - cy - da - de - diq - dv - dz - ee - el - eml - en - eo - es - et - eu - fa - ff - fi - fiu_vro - fj - fo - fr - frp - fur - fy - ga - gd - gl - glk - gn - got - gu - gv - ha - haw - he - hi - ho - hr - hsb - ht - hu - hy - hz - ia - id - ie - ig - ii - ik - ilo - io - is - it - iu - ja - jbo - jv - ka - kg - ki - kj - kk - kl - km - kn - ko - kr - ks - ksh - ku - kv - kw - ky - la - lad - lb - lbe - lg - li - lij - lmo - ln - lo - lt - lv - map_bms - mg - mh - mi - mk - ml - mn - mo - mr - ms - mt - mus - my - mzn - na - nah - nap - nds - nds_nl - ne - new - ng - nl - nn - no - nov - nrm - nv - ny - oc - om - or - os - pa - pag - pam - pap - pdc - pi - pih - pl - pms - ps - pt - qu - rm - rmy - rn - ro - roa_rup - roa_tara - ru - ru_sib - rw - sa - sc - scn - sco - sd - se - searchcom - sg - sh - si - simple - sk - sl - sm - sn - so - sq - sr - ss - st - su - sv - sw - ta - te - test - tet - tg - th - ti - tk - tl - tlh - tn - to - tokipona - tpi - tr - ts - tt - tum - tw - ty - udm - ug - uk - ur - uz - ve - vec - vi - vls - vo - wa - war - wo - wuu - xal - xh - yi - yo - za - zea - zh - zh_classical - zh_min_nan - zh_yue - zu

Static Wikipedia 2006:

aa - ab - af - ak - als - am - an - ang - ar - arc - as - ast - av - ay - az - ba - bar - bat_smg - be - bg - bh - bi - bm - bn - bo - bpy - br - bs - bug - bxr - ca - cbk_zam - cdo - ce - ceb - ch - cho - chr - chy - closed_zh_tw - co - cr - cs - csb - cu - cv - cy - da - de - diq - dv - dz - ee - el - eml - en - eo - es - et - eu - fa - ff - fi - fiu_vro - fj - fo - fr - frp - fur - fy - ga - gd - gl - glk - gn - got - gu - gv - ha - haw - he - hi - ho - hr - hsb - ht - hu - hy - hz - ia - id - ie - ig - ii - ik - ilo - io - is - it - iu - ja - jbo - jv - ka - kg - ki - kj - kk - kl - km - kn - ko - kr - ks - ksh - ku - kv - kw - ky - la - lad - lb - lbe - lg - li - lij - lmo - ln - lo - lt - lv - map_bms - mg - mh - mi - mk - ml - mn - mo - mr - ms - mt - mus - my - mzn - na - nah - nap - nds - nds_nl - ne - new - ng - nl - nn - no - nov - nrm - nv - ny - oc - om - or - os - pa - pag - pam - pap - pdc - pi - pih - pl - pms - ps - pt - qu - rm - rmy - rn - ro - roa_rup - roa_tara - ru - ru_sib - rw - sa - sc - scn - sco - sd - se - searchcom - sg - sh - si - simple - sk - sl - sm - sn - so - sq - sr - ss - st - su - sv - sw - ta - te - test - tet - tg - th - ti - tk - tl - tlh - tn - to - tokipona - tpi - tr - ts - tt - tum - tw - ty - udm - ug - uk - ur - uz - ve - vec - vi - vls - vo - wa - war - wo - wuu - xal - xh - yi - yo - za - zea - zh - zh_classical - zh_min_nan - zh_yue - zu